Bahaya Merokok Saat Hamil Yang Perlu Diketahui

Ternyata banyak sekali hal yang harus anda ketahui saat anda sedang hamil. Banyak wanita yang masih mengabaikan bagaimana kesehatan dan juga apa yang harus di jaga saat hamil. Salah satu hal yang mungkin harus anda coba lakukan adalah menghindari aktivitas merokok maupun menghirup asapnya. Banyak sekali orang yang kemudian tidak mengetahui bagaimana rokok dapat mengakibatkan hal yang tidak baik untuk kandungan. Saat ini banyak sekali jenis keluhan terhadap bayi yang mungkin dapat anda coba ketahui. Bahaya ibu hami yang merokok dapat berimbas pada bayinya seperti lahir premature, kemudian cacat jantung dan juga bawaan. Hal ini memang dapat terjadi jika ibu hamil merokok.

 

Selain itu ada pula kelainan pada jantung, bisa jadi kematian mendadak, dan juga cacat paru bawaan yang bisa terjadi pada saat kelahiran. Banyak sekali hal yang mungkin bisa terjadi saat sedang hamil namun juga kerap kali merokok. Usahakan untuk hindari merokok dan juga menjaga agar kesehatan ibu dan bayi menjadi hal yang utama. Anda juga dapat mengalami kelahiran yang dapat menjadikan bayi mengalami rusak ota, bsa jadi keguguran dan lain sebagainya. Hal ini memang dapat dikatakan sebagai beberapa efek yang dapat terjadi saat anda merokok. Gunakan dan lakukan hal baik selama hamil dan hindari asap serta aktivitas merokok.

 

Scroll to Top