Rekomendasi Anime Ghibli Wajib Kamu Tonton

Ghibli memanglah rumah studio animasi jepang yang sudah sangat terkenal banyak menyeluarkan anime yang apik, dan selalu tersaji dengan cerita yang unik dan tidak pasaran. Maka tidak heran banyak masyarakat yang menyukai anime produksi dari Ghibli. Pada kesempatan ini  five-bar.com.au akan membahas mengenai beragam judul anime dengan cerita menarik dari studio Ghibli.

Ghibli ialah rumah produksi animasi di Jepang sudah sangat populer, hingga kini Ghibli sudah memperoduksi ratusan judul anime. Studio yang satu ini disebut sebagai studio terbaik dengan berbagai anime legendaris dari tahun 80-an. Ghibli ini banyak menyajikan anime dalam bentuk film, anime yang mereka produksi biasanya banyak mengandung pesan moral dan menceritakan mengenai kehidupan sehari-hari.

Animasi yang ditawarkan oleh studio Ghibli berbeda dengan animasi jenis lainya, mereka lebih terfokus pada realistis gambar dan detail yang membuat takjub. Dimana saat kamu menontonya tidak akan pernah merasakan kejanggalan pada gambar yang terlihat tidak nyata, hampir semua element gambar yang ditayangkan sangat nyata hingga kamu merasakan dan membayangkan keadaan asli dari gambar tersebut.

Rekomendasi anime studio Ghibli

Nah untuk rekomendasi anime dari studio Ghibli yang gak boleh buat kamu lewatin, simar beberapa judul ini ya.

  1. Tenkuu no Shiro Laputa

Judul anime ini kalau dibahasa inggriskan jadi Castile in the sky, film ini adlaha film pertamanya studio Ghibli, yang menceritakan mengani seorang gadis muda bernama Sheeta dirinya hidup di dunia yang penuh dengan pesawat. Shetta ini memiliki jimat Kristal mesterius yang sangat berharga hingga ahirnya dirinyapun diculik oleh agen pemerintah rahasi. Saat penculikan tengah terjadi, pesawat yang digunakan untuk menyekapnya ini diserang oleh bajak laut. Ahirnya Sheeta berhasil memanfaatkan moment ini untuk kabur dari penjahat.

Setelah kejadian tersebut Shetta bertemu dengan Pizu, lelaki yang memiliki ambisi besar untuk bisa naik ke kastil terbang bernama Laputa. Mereka berdua ahirnya bekerjasama untukd apat sampai ke Laputa, namun yang membuat cerita dari film ini asik karena Shetta masih saja dikejar oleh agen rahasia pemerintah yag juga hendak pergi ke Laputa demi mencapai tujuan mereka.

  1. My Neighbor Totoro

Film yang lebih dikenal denga judul Totoro ini, bagi kamu penggemar anime pasti tau karakter kelinci besar yang satu ini.  Anime ini menceritakan tentang sebuah keluarga yang pindah ke rumah di pedesaan, rumah tersebut terlihat seram. Ia tinggal di pedesaan karena ibunya membutuhkan perawatan dari rumah sakit yang berada di sekitar situ, hingga ahirnya Mei dan Satsuki pemain utama film ini menemukan Totoro di sebuah tempat padang rumput di kelilingi pohon besar, cerita kehidupan indah merekapun berlanjut bersama teman barunya, Totoro. Cerita yang dibawkana anime ini tidaklah memiliki konflik yang berat, kamu akan bisa merasakan kehangatan cinta saat menyaksikan anime ini.

3.       Spirited Away

Film yang diproduksi pada 2001 ini dipuji-puji sebagai anime terbaik dari studio Ghibli, animasinya yang sudah sangat modern menghadirkan cerita dna gambar yang sangat menarik untuk ditonton.  Menceritakan tentang Spirited Away meneritakan petualangan seorang gadis bernama  Chihiro, yang berumur10 tahun. Ia sedang dalam perjalanan untuk  pindah ke kota baru bersama kedua  orang tuanya. Saat dalam perjalanan, mereka tak sengaja menemukan taman bermain yang terbengkalai,  yang mana tempat tersebut ternyata merupakan gerbang antara kehidupan manusia dan alam gaib. Orang tua Chihiro yang tidak taupun membuat sebuah kesalahan, ia memakan sajian untuk makhluk gaib tanpa ijin. Kelakuanya ini membuat roh mengamuk dan ahirnya roh yang tinggal di tempat itu mengubah wujud orang tua Shihieo menjadi seekor babi, cerita berlanjut karena Chihiro harus bekerja di dunia roh demi dapat meneylamatkan kedua orang tuanya.

4.       Momoke Hime

Anime ini merupakan aniem petualangan yang bercerita tentang kerajaan, dimana Inti dari cerita ini adalah hubungan antara manusia dan alam yang seimbang akan sangat bermanfaat bagi manusia itu sendiri. Pangeran Emishi terakhir,  bernama Ashitaka yang terkena kutukan dari setan babi hutan bernama Nago. Kutukan ini menyerang tangan kanan Ashitaka, bukan berdampak pada kesehatan, kutukan ini malah meberikan kekuatan yang sangat bsesar pada Ashitaka. Namun kekuatan yang snagat besar ini malah diramalkan akan membunuh Ashitaka.

Ahirnya Ashitaka mencari cara untuk menyembuhkan dirinya dari kutukan tersebut, dalam perjalananya mencari kesmebuhan ia bertemu dengan dewa berwujud serigala yakni seorang perempuan yang disebut sebagai Putri Mononoke. Cerita tersebut berlanjut mengenai bagaimana mereka berdua menjalani berbagi rintangan yang dalam mencari cara untuk menyembuhkan pangeran dari kutukan.

5.       Hotaru no Haka

Film ini menceritakan tentang perjuangan kaka beradik bernama Seito dan Setsuko dimasa perang dunia II saat jepang tengah terdesak Amerika Serikat. Kakak beradik tersbeut berjuang  untuk bertahan hidup dari kerasnya hidup dimasa perang dunia, merka kehilangan kedua orang tua dan bahan rumah serta harta bendanya, ahirnya mereka menumpang dirumah bibinya di kota sebelah, namun tidak mendapat perlakuan baik dari bibinya. Dan mereka memutuskan untuk pergi dan tinggal disebuah gua, namun kian hari persediaan makanan mereka semakin menipis dan ahirnya  Seito sebagai kaka menghalalkan segala cara untuk bisa mendapatkan makanan, tapi ebrahir cukup tragis nyawa sang kakalah yang ahirnya menjadi taruhanya.

Inilah beberapa film dari studio Ghibli yang wajib banget kamu tonton, setiap film membawakan cerita menarik yang penuh dengan makna.

Scroll to Top